🔥 Diskusi Menarik

penyakit kulit

Assalamualaikum dok, maaf saya ingin pertanyaa soal penyakit saya takutny penyakit ini parah atau apa karna makin lama makin banyak dok saya ingin tau obat ny apa sudah dikasih salab tetap ga sembuh dok, mhon dibantu ya dok atau pun teman" yang tau ini penyakit ataupun obatnya apaa terimakasih

penyakit kulit penyakit kulit 
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
401
1
2

2 komentar

Hai Sobat Sehat,

Terimakasih atas pertanyaannya.


Ruam kemerahan bulat-bulat seperti di foto biasanya disebabkan oleh reaksi alergi atau infeksi kulit. Beberapa kemungkinan penyebab ruam ini antara lain:


1. Reaksi alergi terhadap makanan, obat-obatan, kosmetik, atau bahan kimia lainnya.

2. Infeksi jamur kulit seperti ringworm atau tinea corporis.

5. Autoimun


Untuk mengetahui penyebab pasti ruam kemerahan ini, disarankan untuk periksa langsung dan berkonsultasi dengan dokter spesialis kulit dan kelamin. Dokter akan melakukan pemeriksaan fisik dan mungkin juga tes kulit untuk menegakkan diagnosa yang tepat. Pengobatan ruam kemerahan ini dapat beragam, tergantung pada penyebabnya dan biasanya meliputi penggunaan krim atau obat minum yang diresepkan oleh dokter.

Jangan lupa untuk menjaga kebersihan kulit dan hindari menggaruk ruam agar tidak semakin meradang atau menyebar.


Semoga membantu.

Salam, dr. Syifa.

6 bulan yang lalu
Suka
Balas

Pengalamanku itu alergi dingin. Coba balur kayu putih dan minum obat cetirizine. Kalo ga mempan ke dokter aja ka soalnya gatel bgt pasti. Jgn digaruk

6 bulan yang lalu
Suka
Balas
Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.