Kesehatan Kulit

7 topik
13k interaksi
47k anggota
avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Cara Menghilangkan Jerawat Batu

Jerawat batu kerap kali menimbulkan rasa tidak nyaman hingga nyeri saat disentuh.


Ketahui cara menghilangkan jerawat batu berikut ini agar segera sembuh dan mengurangi gejalanya.


Simak video berikut!



Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
132
1
1
jerawat

kenapa wajah saya setiap mau datang bulan selalu muncul jerawat dan jerawatnya besar besar. kenapa ya? lalu di wajah saya ad seperti jerawat tetapi saat di pencet tidak keluar apa apa, malah menjadi jelas dan seperti ada putih putih nya?

bagaimana ya cara menghilang kan nya atau mengurangi nya?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2
Kerontokan rambut

Hallo,aku mau konsultasi masalah rambut aku yang sering rontok dan sekarang rambut aku semakin menipis di bagian atas kepala,setiap bangun tidur bnyk rambut yg rontok,bagaimana cara mengatasinya atau solusi apa yg harus di lakukan

terima kasih,

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2
Dok,mau nnyak?rambut aq rontok tapi ngembang udh rusak parah kering bercabang kasar.itu penyebabny apa ya dok?

Dok,mau nnyk?Rambut rontok,ngembang udh rusak bercabang kasar,peneyebabny ap ya dok?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
7
Rambut rontok

Dok saya mau tnya, awalnya saya mengalamin ketombean parah dan kulit kepala gatal2 berlangsung kurang lebih 3minggu, skrng rambut saya rontok sudah berlangsung selama 6 bulan dan menyebabkan penipisan rambut dok, say sempat pakai minoxidil 1,5 malahan saya rasa makin parah rontoknya dok, skrng saya gak pake minox lagi, tapi rontok tetap gak berkurang, dan rambut yg rontok ujungnya mengecil dok, bahkan kalau di jepit dengan jari dan ditarik rambitnya ikut rontok dok, seperti akarnya udh gak kuat, apa ya kira2 solusinya dok

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
Jrwt1

Dok saran dong biar muka sembuh gk timbul2 lg jrawat

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
Terimakasih

Teriamaasih telah memberikan informasi yang bermanfaat banget buat kami yang was was terhadap apa pun

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
Gatal gatal

Maaf dok izin bertanya, jika kulit gatal bintik merah keluar air dan menjadi nanah, itu penyakit apa ya dok? Karena awalnya bintik² merah seperti panu agak menebal dileher lalu ke kaki dan ketangan dok, sudah kedokter diberikan antibiotik tp ttp blm ad perubahan ya dok, mohon bantuanya dok🙏

Gatal gatalGatal gatal
Gatal gatalGatal gatal
Gatal gatalGatal gatal
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
115
Hallo dok ini saya mempunyai keluhan freckles di wajah ,...
Hallo dok ini saya mempunyai keluhan freckles di wajah , bisakah freckles di obati oleh bahan2 alami ?
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
Saya umur 17 thn namun kenapa di bagian perut bawa...
Saya umur 17 thn namun kenapa di bagian perut bawa saya muncul garis hitam yah dok
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
4
Jika terjadi luka di sudut mulut, gelembung lukanya di pecahkan...
Jika terjadi luka di sudut mulut, gelembung lukanya di pecahkan jangan ya?
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
5
TENTANG FORUM INI
Menjaga kulit tetap sehat penting dilakukan. Bila tidak, berbagai masalah pada kulit dapat menyerang. Di antaranya adala... Lihat Lainnya
avatar
Dok ini obatnya apa ya dan nama penyakitnya juga apa

3

20

avatar
Dok mau tanya, ini namanya apa da disebabkan karena apa

4

8

avatar
hallo doksebelum nya ini cuma ada satu di tangan trus

4

1

avatar
izin dok ini kenapa ya

0

4

avatar
Hello dokter

2

2

Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.