Kesehatan Kulit

7 topik
22k interaksi
69k anggota
avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Tanya dokter secara gratis

Icon heart

Posting berbagi

Kulit Sensitif di Keluarga? Kenali Genetik Atopi & Cara Rawatnya Sehari-hariKulit Sensitif di Keluarga? Kenali Genetik Atopi & Cara Rawatnya Sehari-hari
Selesai
Kulit Sensitif di Keluarga? Kenali Genetik Atopi & Cara Rawatnya Sehari-hari

Apakah Sobat Sehat atau anggota keluarga punya kulit yang gampang merah, gatal, atau sensitif terhadap cuaca dan sabun tertentu? 😣


Bisa jadi itu bukan sekadar alergi biasa, tapi terkait dengan genetik atopi atau kondisi yang bisa diturunkan dan perlu perawatan khusus setiap hari.


Yuk, cari tahu lebih dalam bare

...
Lihat Lainnya
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
225
2
1
ada brintil2 merah kehitaman di bawah paha itu kenapa dan 1746026424

ada brintil2 merah kehitaman di bawah paha itu kenapa dan obatnya apa ya

Peringatan: Gambar berikut bisa jadi mengganggu bagi Anda. Kebijaksanaan pemirsa disarankan
ada brintil2 merah kehitaman di bawah paha itu kenapa dan 1746026424ada brintil2 merah kehitaman di bawah paha itu kenapa dan 1746026424
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
48
1
1
Bintik merah

Aga gatal,menyebar dengan cepat apakah gara gara tidur di seprai yang tidak diganti selama stu bulan

Peringatan: Gambar berikut bisa jadi mengganggu bagi Anda. Kebijaksanaan pemirsa disarankan
Bintik merahBintik merah
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
62
1
1
bekal luka gatal dan merah di sekitar luka, awalnya karena

bekal luka gatal dan merah di sekitar luka, awalnya karena di cakar kucing dan lama lama merah dan gatal sudah hampir seminggu. Dan setiap ga sengaja ke sentuh itu gatal banget rasanya, kira kira kenapa ya

Peringatan: Gambar berikut bisa jadi mengganggu bagi Anda. Kebijaksanaan pemirsa disarankan
bekal luka gatal dan merah di sekitar luka, awalnya karenabekal luka gatal dan merah di sekitar luka, awalnya karena
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
431
1
1
Kaki gatal

Kaki gatal, bagian bentol seperti berair/nanah

Panas, perih, gatal, kulit mengelupas, terjadi penebalan

Sudah dikasih hydrocortisone acetate 2,5 %, danasone dexamethasone, cetirizene hydrochloride


Peringatan: Gambar berikut bisa jadi mengganggu bagi Anda. Kebijaksanaan pemirsa disarankan
Kaki gatalKaki gatal
Kaki gatalKaki gatal
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
301
1
1
WAJAH YANG BERJERAWAT DAN BERUNTUSAN DENGAN KULIT YANG SENSITIF!!!!

hallo dok saya umur 15 tahun sekarang. saya mau konsultasi soal jerawat saya yang on off ini + bruntusan gitu lah intinya yang kadang hilang kadang muncul lagi gitu. jujur cape banget banget dan banget sama jerawat ini. ntah hormon ntah apa, intinya saya juga ketawa sama produk skincare yang saya pakai sekarang ini, karena ada kandungan alkohol dan perfume nya. kecawa se kecewa nya, wajah saya jadi sensitif banget. merah klau kena pegang dkit, bahkan kena matahari aja lgsg merah. suka banget skin barrier ini rusak, jujur saya lelah dok sama jerawat saya ini. saya sekarang lagi nge list skincare yang bakalan saya beli dok, saya cari cari di google soal kandungan dll soal skincare ini. mohon petunjuk ya dok jika skincare ini kurang pas di saya


facial wash: hadalabo gokujyun

toner: centella asiatica

milk cleanser: Gokujyun Ultimate Moisturizing Milk

moisturizer: labore barrier revive cream

sunscreen:labore physical


nah dok itu

... Lihat Lainnya
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
8
1
Penyakit kulit tapi tidak tahu apa..

Dok ini kenapa yaa tiba² gatal banget obat nya apa yaa?

Peringatan: Gambar berikut bisa jadi mengganggu bagi Anda. Kebijaksanaan pemirsa disarankan
Penyakit kulit tapi tidak tahu apa..Penyakit kulit tapi tidak tahu apa..
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
250
1
2
Lihat komentar lainnya
Permisi mau tanya. Telapak kaki saya kalau begini karena apa

Permisi mau tanya. Telapak kaki saya kalau begini karena apa ya? Suka keringetan terus pas keringetan itu ada kayak bercak putih gitu. Dan obatnya apa ya 🙏🙏🙏

Peringatan: Gambar berikut bisa jadi mengganggu bagi Anda. Kebijaksanaan pemirsa disarankan
Permisi mau tanya. Telapak kaki saya kalau begini karena apaPermisi mau tanya. Telapak kaki saya kalau begini karena apa
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
298
1
1
Halo dok saya mau saran obatnya ini apa pertamanya hanya merah'' baru gatal

Pertamanya dok hanya merah terus gatal" Bru muncul bintik merah kecil

Peringatan: Gambar berikut bisa jadi mengganggu bagi Anda. Kebijaksanaan pemirsa disarankan
Halo dok saya mau saran obatnya ini apa pertamanya hanya merah'' baru gatalHalo dok saya mau saran obatnya ini apa pertamanya hanya merah'' baru gatal
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
899
1
1
Kulit sensitif

Hallo dok,

saya mau bertanya untuk skin yang sensitif skincare yang cocok apa ya? dan cara pencegahannya agar sensitifnya tidak berulang-ulang bagaimana dok?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
Telapak tangan dan kaki muncul bintik2 dan gatal disertai bibir njontor(bengkak)

Halo dok, telapak tangan dan kaki saya mengalami gatal² dan bintik2 disertai bibir jontor, saat saya meregangkan tangan malah bintik² tersebut berubah menjadi ungu seperti darah yg terjebak solusinya gimana dok?

Terimaksih dok

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
9
1
2
Lihat komentar lainnya
TENTANG FORUM INI
Menjaga kulit tetap sehat penting dilakukan. Bila tidak, berbagai masalah pada kulit dapat menyerang. Di antaranya adala... Lihat Lainnya
Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.