Permisi dok mau nanya jadi saya melakukan hubungan intim dengan pasangan saya tanggal 13 bulan ini dok,saya tidak sampai keluar dok,apakah besar ke
... Lihat LainnyaTentang efek samping obat tetes mata terhadap kandungan
Hallo dok,saya Widya,saya mau bertanya apakah obat tetes mata timolol maleate boleh digunakan saat hamil muda,dan apakah tidak ada efek samping terhadap janin dikandungan?
Mohon dijawab ya dok
Trimks
1 komentar
Terbaru
Hallo Sobat sehat, terima kasih atas pertanyaan nya.
Studi pada binatang percobaan memperlihatkan adanya efek samping terhadap janin, tetapi belum ada studi terkontrol pada wanita hamil. Obat hanya boleh digunakan jika besarnya manfaat yang diharapkan melebihi besarnya risiko terhadap janin.
Timolol dapat terserap ke dalam ASI. Bila Anda sedang menyusui, jangan menggunakan obat ini tanpa berkonsultasi dulu dengan dokter jika ingin menggunakan obat tetes mata.