menstruasi
izin bertanya bulan januari kemarin saya melakukan seks dan saat memasuki bulan februari saya telat dtg bulan karna siklus mens saya yg biasanya 28-30 menjadi 32 setelah itu saya mens dan sekarang memasuki bulan maret saya juga telat lagi mensnya dok, jadi apakah ada kemungkinan hamil disaat terakhir jeda seks sebulan yg lalu dan masih ada proses mens juga di bulan lalu
Hallo Sobat sehat, terima kasih atas pertanyaan nya.
kehamilan adalah kondisi yang tidak bisa Anda prediksi. Mengutip dari NHS, Anda tetap bisa hamil walau berhubungan intim tidak pada masa ovulasi atau memakai kontrasepsi.
Lalu, hamil setelah haid tanpa berhubungan intim, bisakah terjadi? Tidak bisa. Anda hanya bisa hamil setelah melakukan hubungan intim dengan pasangan.
Pembuahan bisa terjadi ketika sperma membuahi sel telur. Tanpa berhubungan intim, sperma tidak bisa membuahi sel telur.
Namun, pembuahan tetap bisa terjadi bila Anda melakukan pembuahan buatan seperti inseminasi, proses kehamilan tanpa berhubungan seksual.
Wanita tetap bisa hamil meski berhubungan seksual setelah atau sebelum menstruasi. Bahkan, bila Anda menggunakan alat kontrasepsi sekalipun.
Pasalnya, sperma bisa bertahan hidup dalam tubuh wanita selama beberapa hari setelah berhubungan seksual.
Jadi, menghindari atau berhubungan intim di luar masa subur tidak akan mengurangi kemungkinan Anda untuk hamil.
Namun, waktu kehamilan yang paling memungkinkan adalah saat siklus menstruasi Anda sedang berada di masa subur.
Pada kasus anda kemungkinan tidak akan terjadi kehamilan tanpa berhubungan intim sebelum nya. Kemungkinan terjadi terlambat haid karena penyebab lain nya.
Hai Sobat Sehat,
Maaf, saya tidak dapat memberikan jawaban yang akurat dan rinci berdasarkan konteks yang diberikan. Untuk mengetahui apakah ada kemungkinan kehamilan, disarankan untuk melakukan tes kehamilan atau berkonsultasi dengan dokter kandungan. Dokter akan dapat memberikan penjelasan yang lebih tepat berdasarkan riwayat medis dan pemeriksaan yang lebih mendalam.Related content