Hallo dok, saya rose... Apakah bisa hamil tanpa berintim??

Soalnya, awal, pernikhan saya lama nunggu kehamilan,, setelah setahun pernikahan baru saya hamil,, setelah 8 bulan pasca melahirkan sayakembali lgi hamil ank ke 2..jdi ini msih 8 bulan setelah melahirkan anak ke 2,,trus dah ngk menstruasi lgi dok.. Tpi bulan 5 kkemaren msih menstruasi akhir tgl 29 mei 2024...sekarang sdah tgl 1juli koq blom menstruasi y dok.. Aku takut hmil lgi dok


Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2

2 komentar

Hallo Sobat sehat, terima kasih atas pertanyaan nya.

kehamilan dapat terjadi bila melakukan hubungan seksul tanpa menggunakan alat kontrasepsi dan melakukan penetrasi penis ke dalam vagina serta pembuhan berhasil terjadi. namun jika melakukan hubungan intim tanpa penetrasi ke dalam vagina maka kemungkinan kehamilan tidak terjadi. terlambat menstruasi bukan saja di akibat kehamilan, bisa pula disebabkan oleh penyebab lain seperti :

  • stres
  • berat badan tidak normal
  • gangguan hormon seperti PCOS, gangguan tiroid
  • penggunaan KB hormonal atau menggunakan obat mengandung hormon
  • melakukan olahraga secara berlebihan

untuk memastikan hamil atau tidak bisa melakukan test pack umumnya hasil akan terlihat saat terlambat haid selama seminggu. jika negatif maka kemungkinan akibat penyebab yang saya sebutkan diatas, sebaiknya ubah pola gaya hidup seperti :

  • kelola stres
  • konsusmi makanan bergizi
  • jaga berat badan tetap ideal
  • istirahat yang cukup

sebaiknya hindari melakukan hubungan seks diluar nikah karena bisa menyebabkan stres, penyakit menular seksual dan menyebabkan rasa malu bagi anda dan keluarga. jika menstruasi tidak terjadi dalam 3 bulan berturut-turut sebaiknya temui dokter secara langsung untuk melakukan pemeriksaan lebih lanjut ke dokter agar mendapatkan penanganan yang lebih tepat.

1 tahun yang lalu
Suka
Balas

Hai Sobat Sehat, pertanyaan Anda telah kami terima. Kami akan membantu memberikan penjelasan secara umum terlebih dulu, sebelum pakar kami memberikan respons ya.


Tidak tahu. Apakah Anda memiliki pertanyaan lain?
1 tahun yang lalu
Suka
masukan
warningDisclaimer: Informasi yang disampaikan di atas adalah informasi umum, bukan pengganti saran medis resmi dari dokter atau pakar.
Related content
Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan