🔥 Diskusi Menarik

bayi jantungnya berdenyut tidak beraturan

saya ingin bertanya dok ...

saya hamil anak ke tiga dan usia kehamilan sudah masuk pada bulan ke 7 saat di periksa ,bayi yang saya kandung jantungnya berdenyut tidak beraturan kadang lemah dan kadang kuat. kira-kira apa penyebapnya dok ? dan apa yg harus saya lakukan untuk menormalkannya.. trimakasi

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
19
20
1

1 komentar

Hallo ida Terima kasih untuk pertanyaan nya.

Pada dasar nya denyut jantung janin normal Berkisar antara 120-160 Denyut per menit. DJJ juga akan semakin menurun mendekati waktu persalinan. Penyebab denyut jantung janin tidak beraturan bisa di akibat kan stres Atau tertekan, nutrisi ibu yang kurang mencukupi. Sebaiknya dilakukan pemeriksaan lebih lanjut ke dokter kandungan.

3 tahun yang lalu
Suka
Balas
Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan