halo dok izin tanya hpht 20 januari,
22-24 feb flek kecoklatan merah muda hanya sedikit dan
... Lihat Lainnya🔥 Diskusi Menarik
Dok, tanggal 25 desember 2021 saya transvaginal dan usia kandungan sudah 8w5d tetapi jantung tidak berdetak dan janin tidak bergerak. Kata dokter yg menangani kromosom tidak berkembang dan harus dikuret. Apakah saya coba menunggu 1 minggu lagi dan ke dokter lainnya?
3 komentar
Terbaru
Anda sekarang bisa mulai memposting cerita dan komentar.
Dapatkan saran dari dokter, pakar, dan duta komunitas.
Bagikan pengalaman Anda dengan orang lain yang mungkin membutuhkan.
Terus aktif dan jadilah Duta Komunitas dengan mengumpulkan poin
Hallo Vera Y, Terima kasih atas pertanyaan nya.
Di usia kehamilan 8-9 minggu, bayi sudah sebesar kacang merah dengan panjang 2.7cm. Detak jantung janin sudah terdengar kalau anda melakukan pemeriksaan USG abdomen. Apabila menurut dr jantung tidak berdetak dan janin tidak bergerak atau disebut tidak berkembang disebabkan karena kualitas sel telur/sperma yang kurang baik. Sebaiknya dilakukan USG ulang di tempat berbeda untuk mencari second opinion.
Kasusnya lumayan mirip sama cerita ini https://hellosehat.com/kehamilan/kandungan/cerita-ibu/pengalaman-janin-tidak-berkembang/