🔥 Diskusi Menarik

Terlambat haid tp hasilnya negatif

Malam dok.saya mau tanya hari pertama haid terakhir tgl 28 November 2023 ... Dan sampai skrg blm haid lagi ... Tgl 3 Januari kemarin saya cek hasil nya negatif..sekadar info saya cek malam setelah isya ..kira" knp ya donk

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
14
3

3 komentar

Hallo Sobat sehat, terima kasih atas pertanyaan nya.

Selain karena hamil, keterlambatan haid juga bisa disebabkan karena beberapa kondisi lain seperti:

  • Stress
  • Kelelahan
  • Efek samping alat kontrasepsi
  • Obesitas
  • Penurunan berat badan secara drastis dalam waktu dekat
  • Kondisi medis: kista ovarium, sindroma ovarum polikistik, gangguan tiroid, penyakit kronis tertentu

Untuk membantu melancarkan haid, Anda dapat memperbaiki pola hidup sehat sebagai berikut:

  • Istirahat cukup
  • Hindari stress
  • Konsumsi makanan sehat dan bergizi seimbang
  • Minum air putih 2-3 liter/hari
  • Olahraga teratur
  • Lakukan relaksasi
  • Jaga kebersihan vagina
  • Jaga berat badan ideal tubuh

Apabila Anda masih belum haid hingga terlambat 3 bulan atau lebih dan hasil testpack tetap negatif, sebaiknya Anda memeriksakan diri ke dokter secara langsung supaya bisa dilakukan pemeriksaan lebih lanjut.

10 bulan yang lalu
Suka
Balas

Hai Sobat Sehat,

Maaf, namun saya tidak dapat memberikan jawaban yang akurat dan rinci berdasarkan konteks yang Anda berikan. Informasi yang Anda berikan tidak cukup untuk saya memberikan penjelasan yang tepat mengenai keterlambatan haid dan hasil tes negatif. Saya sarankan Anda untuk berkonsultasi dengan dokter atau ahli kesehatan untuk mendapatkan penjelasan yang lebih akurat dan sesuai dengan kondisi Anda. Mereka akan dapat melakukan pemeriksaan lebih lanjut dan memberikan saran yang tepat.
10 bulan yang lalu
Suka
masukan
warningDisclaimer: Informasi yang disampaikan di atas adalah informasi umum, bukan pengganti saran medis resmi dari dokter atau pakar.
Related content
Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan