Dok kalo ambeien di obati salep hidrokortison bisa sembuh total...

Dok kalo ambeien di obati salep hidrokortison bisa sembuh total tidak?
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
69
1

1 komentar

@111230454598673halo sobat hello sehat, terima kasih atas pertanyaannya. Dalam pengobatan wasir atau ambeien, salep hidrokortison digunakan untuk mengurangi pembengkakan, kemerahan, dan gatal pada anus. Umumya pemberian hidrokortison salep hanya diberikan untuk wasir yang muncul pada permukaan anus saja sedangkan wasir yang berada di dalam anus tidak dapat diberikan salep hidrokortison. Selain itu perlu diperhatikan untuk penggunaan hidrokortison salep berkepanjangan dapat menyebabkan atrofi mukosa. Sehingga penggunaannya perlu diobservasi selama 7 hari, apabila dalam 7 hari tidak membaik, silakan berkosnultasi lebih lanjut ke dokter spesialis bedah konsultan digestif untuk penanganan lebih lanjut.
3 tahun yang lalu
Suka
Balas
Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Topics not found