Tulang selangka menonjol terasa sakit pda tulang humaerus

Dok, sy mau tanya cra menyembuhkan tulang selangka yg menonjol sedangkan rasa sakitnya terasa di bagian tulang humaerus

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
5
1

1 komentar

Halo Musda Lipa, terima kasih atas pertanyaan Anda.


Terkait tulang selangka yang menonjol, apakah sebelumnya ada riwayat cedera/trauma? Apakah sebelumnya ada riwayat subluksasi atau dislokasi? Apakah sebelumnya ada riwayat pembebanan berlebih? Apakah saat ini penonjolan tersebut disertai gejala lain seperti nyeri, bengkak, memar, atau keterbatasan lingkup gerak? Untuk memastikan diagnosis dan penanganan yang tepat, sebaiknya Anda berkonsultasi dan dilakukan pemeriksaan fisik oleh dokter. Dokter juga dapat merekomendasikan pemeriksaan penunjang seperti X-ray apabila diperlukan untuk kepentingan diagnosis.


Sekian dan semoga Anda sehat selalu.

2 tahun yang lalu
Suka
Balas
Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Topics not found