Infeksi kulit bagian jempol kaki
Dok saya mau tanya, kenapa kulit jempol saya mengelupas tapi tidak sakit dan tidak bernanah, tapi sekarang bernanah, kering, dan sakit kalo di injakkan kaki jempolnya. Makasih sebelumnya dokter.
Dok saya mau tanya, kenapa kulit jempol saya mengelupas tapi tidak sakit dan tidak bernanah, tapi sekarang bernanah, kering, dan sakit kalo di injakkan kaki jempolnya. Makasih sebelumnya dokter.
4 komentar
Terbaru
Anda sekarang bisa mulai memposting cerita dan komentar.
Dapatkan saran dari dokter, pakar, dan duta komunitas.
Bagikan pengalaman Anda dengan orang lain yang mungkin membutuhkan.
Terus aktif dan jadilah Duta Komunitas dengan mengumpulkan poin
Saya juga sma sperti itu cmn di bgian jari kaki yg samping jempol sangat perih skali
Dok knpa ya jempol anak saya seperti itu.
Hai Sobat Sehat,
Terimakasih atas pertanyaannya.
Jika kulit jempol Anda mengelupas, bernanah, kering, dan sakit saat diinjak, sebaiknya Anda segera menemui dokter. Ada beberapa kemungkinan penyebab gejala Anda, termasuk:
Dokter akan melakukan pemeriksaan fisik dan mungkin melakukan tes untuk menentukan penyebab gejala Anda. Setelah penyebabnya ditentukan, mereka dapat merekomendasikan perawatan yang sesuai, seperti antibiotik, antijamur, atau krim kortikosteroid.
Semoga membantu.
Salam, dr. Syifa.