Kesehatan Kulit

7 topik
24k interaksi
71k anggota
avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Tanya dokter secara gratis

Icon heart

Posting berbagi

Diskusi Menarik

Kulit Sensitif di Keluarga? Kenali Genetik Atopi & Cara Rawatnya Sehari-hariKulit Sensitif di Keluarga? Kenali Genetik Atopi & Cara Rawatnya Sehari-hari
Selesai
Kulit Sensitif di Keluarga? Kenali Genetik Atopi & Cara Rawatnya Sehari-hari

Apakah Sobat Sehat atau anggota keluarga punya kulit yang gampang merah, gatal, atau sensitif terhadap cuaca dan sabun tertentu? 😣


Bisa jadi itu bukan sekadar alergi biasa, tapi terkait dengan genetik atopi atau kondisi yang bisa diturunkan dan perlu perawatan khusus setiap hari.


Yuk, cari tahu lebih dalam bare

...
Lihat Lainnya
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
3
2
1
Kaki besar

Kaki membesar dan luka keluar cairan bening tidak berbahu, kaki terasa kaku digerakkan

Kaki besarKaki besar
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
Bintik bintik ditangan

Keluar bintik bintik di tangan awalnya seperti kutu air tapi tidak berair...dan agak kebas

Kenapa ya

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
Perawatan kulit

bagaimana untuk menghilangkan warna kulit tidak merata? mencerahkan kulit dan mengatasi chicken skin dengan cepat?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
Bintik kecil pada anak

Hallo dok, mau tanya ini anak sy usia 2th ada bintik kecil putih dulu awal muncul anak sering menggaruknya, tapi setelah bintiknya banyak sepertinya udah jarang garu2k lagi, ini kira2 kenapa ya dok? Kalo di belikan salep di apotik ada gak dok?

Bintik kecil pada anakBintik kecil pada anak
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
dok ini pagi pagi tiba tiba tangan saya gatal kemerahan

dok ini pagi pagi tiba tiba tangan saya gatal kemerahan seperti di gambar ini kira kira ini kenapa ya dok dan gmna cara mengatasinya

dok ini pagi pagi tiba tiba tangan saya gatal kemerahandok ini pagi pagi tiba tiba tangan saya gatal kemerahan
dok ini pagi pagi tiba tiba tangan saya gatal kemerahandok ini pagi pagi tiba tiba tangan saya gatal kemerahan
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
kulit kaki dan perut belang belang putih

dok kaki saya dari lahir belang seperti ini kanan kiri tapi lutut ke atas tidak, sedangkan diperut juga ada seperti ini, ini gejala apa ya dok apakah bisa dihilangkan?saya tidak percaya diri ketika mengenakan celana pendek

kulit kaki dan perut belang belang putihkulit kaki dan perut belang belang putih
kulit kaki dan perut belang belang putihkulit kaki dan perut belang belang putih
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
bagus atau tidak memakai ini


double cleansing:Viva milk cleanser

fw: hadalabo gokyunjung

serum:hanasui power bright expert

hydramoist:scora 5% niacinemide

mois: hadalabo shirojyun ultimate whaithening cream


tolong tuliskan urutan pemakaian yang tepat pagi dan malam




Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
1
bolehkah menggabungkan ini


# scora 5% niacinemide hydramoist gel di layer dengan hadalabo shirojyun ultimate whaithening cream


# skincare pagi dan malam

-fw: hadalabo gokyunjung

-mois hadalabo shirojyun ultimate whaithening cream


ada niatan buat layer mois hadalabo dengan scora


Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
Muncul bintik-bintik di satu sisi

Halo dokter, saya kan bulan ini habis terkena cacar air, namun sudah sembuhhh.

Tinggal menghilangkan bekasnya saja, namun 2 hari setelah cacarnya sembuh, ditangan kanan saya muncul bintik-bintik yang hanya ada disatu sisi (awalnya kecil dan lama kelamaan dia membesar).


Gatal hanya pada hari pertama dan kedua saja (dan hanya pada malam hari).

Setelahnya dia tidak gatal lagi, ini kenapa ya dok? solusinya apa dan obatnya apa yaaa supaya sembuh dan menghilang? 🥲


Terima kasih banyakkk

Muncul bintik-bintik di satu sisiMuncul bintik-bintik di satu sisi
Muncul bintik-bintik di satu sisiMuncul bintik-bintik di satu sisi
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
Benjolan di paha

ini sudah beberapa tahun ada tapi tidak terasa sakit, tapi akhir akhir ini terasa nyut nyutan. Kalau di pencet terasa ada jarum yg menusuk. Mohon dijawab🙏🏻

Benjolan di pahaBenjolan di paha
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
TENTANG FORUM INI
Menjaga kulit tetap sehat penting dilakukan. Bila tidak, berbagai masalah pada kulit dapat menyerang. Di antaranya adala... Lihat Lainnya
Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.