Bb kehamilan 6 bulan
Dok, bb saya awal sbelum hamil 41 kg, tinggi 153 ,
Usia kehamilan 6 bulan kemarin ada 43 kg, apakah normal dok?
Dok, bb saya awal sbelum hamil 41 kg, tinggi 153 ,
Usia kehamilan 6 bulan kemarin ada 43 kg, apakah normal dok?
1 komentar
Terbaru
Anda sekarang bisa mulai memposting cerita dan komentar.
Dapatkan saran dari dokter, pakar, dan duta komunitas.
Bagikan pengalaman Anda dengan orang lain yang mungkin membutuhkan.
Terus aktif dan jadilah Duta Komunitas dengan mengumpulkan poin
Hallo Sobat sehat, terima kasih atas pertanyaannya.
Bagi ibu yang memiliki berat badan normal atau IMT 18,5-24,9 kg/m2 sebelum hamil, disarankan untuk menaikkan berat badan 11,3-15,9 kilogram selama hamil. Untuk ibu yang memiliki berat badan di atas normal atau IMT 25-29,9 kg/m2, disarankan untuk menaikkan berat badan 6,8-11,3 kilogram.
Pada usia 6 bukan sebaiknya kenaikan minimal 5kg. Namun jika usg hasil berat janin normal itu tidak masalah.