Penggunaan
Untuk apa obat Raltitrexed?
Raltitrexed adalah golongan obat yang dikenal sebagai antimetabolit. Raltitrexed umumnya digunakan untuk mengobati kanker usus besar dan rektum. Obat ini juga dapat digunakan untuk mengatasi jenis kanker lainnya, sesuai petunjuk dari dokter.
Komentar
Sampaikan komentar Anda
Ayo jadi yang pertama komentar!
Ayo daftar atau Masuk untuk ikut berkomentar