Ileus Paralitik
Pascaoperasi besar atau cedera berat, sebagian pasien mengalami gangguan serius pada sistem pencernaannya. Mereka merasa perut kembung, tidak buang gas, bahkan mual dan muntah tanpa sebab yang jelas. Salah satu penyebab utama keluhan tersebut adalah ileus paralitik. Definisi ileus paralitik Ileus paralitik adalah kondisi ketika usus tidak bisa bergerak seperti seharusnya. Normalnya, usus mendorong makanan melalui gerakan […]