avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Cara Menghilangkan Jerawat Batu

Jerawat batu kerap kali menimbulkan rasa tidak nyaman hingga nyeri saat disentuh.


Ketahui cara menghilangkan jerawat batu berikut ini agar segera sembuh dan mengurangi gejalanya.


Simak video berikut!



Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
22
1
1
Mau tanya dok

Hallo dok ini anak saya terdapat bintik" seperti ini dibagian badan tangan dan kaki, udah coba ke dokter katanya bisa jadi dari flu batuk pileknya ,cuma aku kasihan lihatnya gatel bgt dok ,ada solusi ga dok sebaiknya pakai apa

Mau tanya dokMau tanya dok
Mau tanya dokMau tanya dok
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
208
1
Permasalahan kulit

Ini kenapa ya dok, kulit jari kaki saya menebal, terkadang jika sudah tebal saya kikis pake pemotong kuku, begitu trus terulang, akan saya poto jika sudah merasa sakit ketika sujud, atau jari saya tertekuk, kenaya ya?

Permasalahan kulit Permasalahan kulit 
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
5
1
Gatal

Selamat malam,

Izin bertanya dok, awal mula badan saya gatal² lalu muncul ruam merah seperti di foto dan semakin banyak


Mohon pencerahan

GatalGatal
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
25
1
Merawat muka mulus

Dok gimna caranya menghilang bekas luka dan keloid diwajah.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2
1
kesehatan kulit

halo dok, ini kira kira karena apa ya awal awal bintik bintik lama kelamaan jadi gini dan luka , awal mula kerja trus ngejait aper trus bintik bintik gatal lalu luka

kesehatan kulit kesehatan kulit 
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
8
1
Kulit ruam merah disertai demam

Ini kenapa ya dok? Rasanya nyerih nyut nyut gtu tidak gatal

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
4
1
Tolong bantu dok

hallo dok inii kaki say kenapaa ya pada ngelupas di bawah jari

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
5
2
Lihat komentar lainnya
berjamur dan ngelupas sampai berdarah

dok kaki saya kena apa ya? ada di bawah dengkul jg dok, bisa dikasih salep apa ya dok? terima kasih

berjamur dan ngelupas sampai berdarahberjamur dan ngelupas sampai berdarah
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
39
1
Kesehatan kulit

Halo dok, Terdapat jerawat punggung dan bekas nya ini sudah lama, apa penyebabnya dan bagaimana cara mengatasi secara alami? Dan rekomendasi obat ampuh yg bisa di beli d apotek penghilang jerawat punggung serta bekas nya

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2
1
1
Gatal

Hallo dokk.. sudah sekitar 1 bulan, setiap malam saya selalu gatal2, tetapi sampai sekarang saya tidak tahu penyebabnya

GatalGatal
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
72
1
1
TENTANG FORUM INI
Menjaga kulit tetap sehat penting dilakukan. Bila tidak, berbagai masalah pada kulit dapat menyerang. Di antaranya adala... Lihat Lainnya
avatar
Infeksi kulit

2

5

avatar
Benjolan Pada Penis

1

5

avatar
Dok ini obatnya apa ya dan nama penyakitnya juga apa

2

2

avatar
Masalah kulit gatal dan jadi bintik merah bnyak bgt di kaki

2

2

avatar
Gatal2

1

2

Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.