Halo dok,maaf sebelumnya kami ingin menanyakan terkait penyakit kulit yang menimbulkan bercak cok
... Lihat Lainnya1 komentar
Terbaru
🔥 Diskusi Menarik
1 komentar
Terbaru
Anda sekarang bisa mulai memposting cerita dan komentar.
Dapatkan saran dari dokter, pakar, dan duta komunitas.
Bagikan pengalaman Anda dengan orang lain yang mungkin membutuhkan.
Terus aktif dan jadilah Duta Komunitas dengan mengumpulkan poin
Hai Sobat Sehat,
Terimakasih atas pertanyaannya.
Kami memahami kekhawatiran Anda.
Sebaiknya Anda berkonsultasi dengan dokter spesialis kulit untuk pemeriksaan langsung. Dokter akan melakukan pemeriksaan lagsung terhadap keluhan yang Anda rasakan.
Pengobatan akan diberikan sesuai hasil pemeriksaan yang didapatkan oleh dokter.
Yang perlu Anda lakukan untuk saat ini sampai bertemu dokter Anda dalah: 1. gunakan celana yang longgar yang mengurangi gesekan untuk membuat keluhan Anda lebih nyaman
2. hindari kontak antara luka dengan tangan untuk mencegah keluhan ini meningkat
3. jagalah kebersihna kulit Anda
4. evaluasi area kulit lain pada bagian tubuh lain, bila ditemukan keluhan yang sama, alergi makanan atau obat dapat menjadi pemicu keluhan ini
Semoga membantu.
Salam, dr. Syifa.