Hay
Hay
Komunitas Hello Sehat merupakan ruang terbuka, terpercaya, dan kredibel bagi para anggotanya untuk mencari saran kesehatan, mendapat dukungan, atau berbagi cerita.
Tim moderator kami memastikan agar seluruh anggota komunitas mengikut syarat dan ketentuan dalam Panduan Komunitas. Kami akan memastikan para anggota mendapat pengalaman terbaik dan dukungan sesama, serta bebas dari misinformasi.
Para pakar kesehatan kami hadir untuk memberi informasi yang kredibel dan akurat sehingga membantu anggota untuk mengambil keputusan yang tepat dalam urusan kesehatan.
Dapatkan akses terpadu ke Community, Care, & Commerce dalam satu rangkaian layanan untuk kesehatan Anda di satu tempat.
Anda tidak sendirian. Kami berkomitmen untuk menyediakan dukungan serta ruang aman bagi Anda bercerita dan berbagi pengalaman dengan anggota lainnya.
Punya pertanyaan seputar kesehatan?
Tanya dokter secara gratis
Posting berbagi
Terbaru
Populer
Teman-teman yang aktif di media sosial kemungkinan besar sudah mendengar kabar kematian Laura Anna. Laura adalah selebriti yang sedang menuntut keadilan terkait kondisi lumpuhnya setelah mengalami kecelakaan pada tahun 2019.
Sebelum meninggal, Laura sempat cerita ia memiliki luka Dekubitus. Ini penyakit apa ya? Apa penyakit ini bisa menyebabkan kematian?
saya mau tanya,,,apa sih obt alami/medis untk meredakan batuk,,pilek d sertai demam pns pada ank umur 2thn??
sejauh ini udh sy kasi obt batuk epexol tp batuk nya gak juga membaik...kira2 bunda2 d sini ad yg tau gak apa obt yg manjur untk batuk,,pilek,,demam???
makasih sblm nya😊🙏🙏
Hallo ,,anggota grub saya pengguna baru nih!!
Saya mau diskusi sama bunda-bunda disini terutama yg pernah mengalami problem seperti saya.
Anakku berumur 1 tahun lebih siklus BAB nya tu bisa 5 hari atau seminggu baru pup,apakah itu normal atau perlu di konsultasi kan ke dokter ya?kadang dia mengalami sembelit juga,,,bagaimana ya solusi nya biar nggak sembelit.kasian sampai menjerit-jerit,trims
Anda sekarang bisa mulai memposting cerita dan komentar.
Dapatkan saran dari dokter, pakar, dan duta komunitas.
Bagikan pengalaman Anda dengan orang lain yang mungkin membutuhkan.
Terus aktif dan jadilah Duta Komunitas dengan mengumpulkan poin