Meidista Eka Putri Bintari Iriandi, S.Tr.Gz ialah Ahli Gizi lulusan Ilmu Gizi Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang. Ia menyelesaikan DIV Ilmu Gizi di Fakultas Ilmu Kesehatan Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang.
Meidista memiliki pengalaman bekerja di 4 fasilitas kesehatan dengan melakukan NCP (Nutrition Care Process), Manajemen Sistem Penyelenggaraan Makanan, dan Manajemen Program Intervensi Gizi Masyarakat. Meidista telah mengikuti pelatihan Food Safety and HACCP, FSSC 22000 version 5.1, GMP, and ISO 22000:2018. Saat ini tengah mengembangkan platform di bidang gizi dengan jumlah pengikut lebih dari 2000.
UNIVERSITAS DAN GELAR
Poltekkes Kemenkes Malang
PENGALAMAN
Intelegenzi
RSUD Dr. Saiful Anwar
Puskesmas Dinoyo