avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Karang pada gigi

Halo dok saya ingin bertanya bagaimana cara menghilangkan karang gigi dok?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
12
1
1
Gigi yang Copot Bisa Dipasang Lagi?

Suatu kondisi di mana gigi terlepas utuh dari soketnya dinamakan AVULSI.


Biasanya hal ini terjadi akibat cedera olahraga atau kecelakaan yang melibatkan wajah.


Avulsi bukan berarti gigi tak bisa diselamatkan karena masih ada kemungkinan gigi ditanam kembali ke posisi asalnya melalui prosedur REPLATANSI yang direkomendasikan penanganannya dilakukan oleh Dokter Gigi.


Selanjutnya, Dokter Gigi akan melakukan SPLINTING, yaitu teknik untuk menstabilkan gigi yang lepas menggunakan gigi di sekitarnya sampai jaringan gigi yang lepas tersebut berhasil menyatu kembali pada jaringan penyangga.


#NoWorryAdaAUDY

Gigi yang Copot Bisa Dipasang Lagi?Gigi yang Copot Bisa Dipasang Lagi?
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
716
2
1
Halo dok saya mau tanya perihal gigi saya.

Gigi geraham atas saya berlubang udah lama sih dari waktu aku SMP kemungkinan dan sekarang saya mau usia 20 tahun.. Seminggu kemarin sempet mau saya tambahkan tetapi kata dokter giginya bahwa gigi saya sudah mati dan harus dicabut dok.. Kalau boleh tau bagaimana sarannya dok apa saya harus cabut gigi yha karena saya tidak kuat klo nahan sakit gigi sering². Dan kalau saya cabut gigi apa ada efeknya dok? Soalnya kata ibuk saya malah disuruh jangan cabut klo kena saraf mata gimana begitu dok.. Jadi mohon untuk sarannya yha dok🙏🏻.. Terimakasih

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
4
1
Gigi renggang dan Gusi Menurun

Haloo Dok, saya ingin bertanya dok. saya pernah memakai behel untuk merapikan gigi saya yang renggang tapi waktu itu saya melepasnya karena gusi bagian atas saya menurun dan bengkak jadi gigi saya kelihatan kayak kecil sedangkan yang bagian bawah gusi saya juga sama dok cuman bedanya ada disatu gigi gusinya menyusut kebawah jadi saya takut nantinya akar giginya kelihatan dan gigi saya kembali renggang padahal pernah sudah rapi. saya kurang percaya diri dengan kondisi gigi dan gusi saya.usia saya 17 tahun. jadi, bagaimana solusinya dok?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
6
1
Tambal gigi

Assalamu'alaikum

Baru abis tambal gigi depan, pantangannya apa ajah ya dn cara merawatnya gmn biar awet 🙏

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
10
2
1
Gigi berlubang dan bernanah

Gigi saya bagian kiri bawah sering kali sakit karena berlubang, setiap sakit selalu ber nanah di tengah lubang gigi.


Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
4
1
1
sakit gigi berlubang

gigi saya baru 1 bulan yang lalu di cabut sebelah atas..pas sekarang ganti yang bawah yang sakit lama lama kayak yang keropos dan berlubang tambah hari lubangnya tambah besar dan sangat sakit.padahal rutin sikat gigi

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
Pakai Behel Sejak Balita, Apa Risikonya?

Belakangan ini sedang ramai di media sosial terkait balita yang menggunakan behel. Perlu diketahui bahwa penggunaan behel tidak diperuntukkan untuk balita.


Ada pun efek samping yang akan terjadi, di antaranya;


1. Kegoyangan gigi atau ekstremnya gigi bisa lepas sebelum waktunya yang menyebabkan gigi tetap akan kehilangan arah.

2. Kerusakan tulang penyangga atau tulang sekitar jaringan gigi.

3. Intake makanan anak juga akan menjadi terganggu karena adanya luka di daerah bibir sehingga anak sulit untuk makan dan dapat mengalami gangguan pengunyahan.

4. Gangguan tumbuh kembang anak. Penggunaan behel pada balita dapat menyebabkan terjadinya gangguan pada tulang rahang, tulang sendi, maupun tulang wajahnya.

5. Gangguan kebersihan rongga mulut. Biasanya akan terjadi indeks karies yang semakin tinggi dan anak tersebut semakin rentan terhadap gigi berlubang.


Poin penting yang perlu diketahui pula bahwa multiple diast

... Lihat Lainnya
Pakai Behel Sejak Balita, Apa Risikonya?Pakai Behel Sejak Balita, Apa Risikonya?
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
3
Gusi Sakit Ketika Sikat Gigi Setelah Pembersihan Karang Gigi

Halo dok, gusi saya terasa sakit ketika sikat gigi saat setelah pembersihan karang gigi, bagaimana cara mengatasinya ya dok? saya ingin tetap sikat gigi secara teratur tapi juga ingin agar gusi saya tidak sakit saat sikat gigi. Terimakasih.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
4
flek hitam di gigi

Cara mengatasi flek hitam gigi gmna ya susah bgt buat ilang walaupun sering di sikat

flek hitam di gigiflek hitam di gigi
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
124
3
1
TENTANG FORUM INI
Kesehatan gigi dan mulut perlu dijaga setiap hari dan sedari dini. Jika tidak, maka banyak masalah gigi dan mulut yang d... Lihat Lainnya
avatar
luka di dlm mulut 

3

6

avatar
Benjolan putih sudah 7 bulan

2

3

avatar
Sakit gigi berlubang dan saran agar gigi tetap tidak dicabut

3

2

avatar
Halo dok,mau tanya nih cara mengatasi gigi berlubang yang sudah kena saraf itu gimana ya?

2

2

avatar
Sakit gigi

2

2

Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.